Bidang Data Gender dan Anak dan Partisipasi Masyarakat telah mengikuti kegiatan Pengelolaan E Database SIPD di Ruang Rapat Alimudin Umar Bappeda Provinsi Lampung

02 March 2022 Dilihat 197 kali

Bidang Data Gender dan Anak dan Partisipasi Masyarakat Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Provinsi Lampung mewakili Sub Bag Perencanaan Sekretariat Dinas PPPA Provinsi Lampung mengikuti Rapat Pengelolaan Database SIPD diruang Rapat Alimunidin Umar Bappeda Provinsi Lampung pada hari Kamis tanggal 24 Februari 2022 Jam 10.00 wib samapa dengan selesai Rapat dibuka langsung oleh kepala Bappeda Provinsi Lampung Bapak Ir. Mulyadi Irsan, MT yang dihadiri pula oleh Kepala Inspektorat Provinsi Lampung, Kepala Badan Pusat Statistik, dan Dari Kementrrian Dalam Negeri Republik Indonesia.

Sebagai Narasumber pada acara Rapat tersebut adalah :

1. Bapak Ir. Mulyadi irsan, MT  dengan materi E Database SIPD (Kepala Bappeda Provinsi lampung)

2. Bapak Dr. Soepriansyah Jaya Putra, M.Sis, IPU, ASEAN, Eng  dengan materi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) dari Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia

3. Bapak Ir. Fredy, SM, MM dengan materi Sistem Informasi Pemerintahan Daerah (Kepala Inspektorat Provinsi Lampung)

Peserta Rapat dari OPD Pemerintah Provinsi Lampung.